Mudahnya Merawat Motor Listrik, Cukup Lakukan Cara Ini

Mudahnya Merawat Motor Listrik, Cukup Lakukan Cara Ini

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Banyak cara untuk memiliki motor listrik, salah satunya adalah dengan mengkonversi motor konvensional atau berbahan bakar minyak (BBM) ke elektrik.

Namun, belum banyak yang tahu cara merawat motor  Listrik. Padahal caranya cukup mudah loh Bradsis.

BACA JUGA:Tinggal Beberapa Hari Lagi, Simak Daftar Harga Tiket IMOS 2022

BACA JUGA:Bikin Kapok Pelanggar, Ditlantas Jateng Mulai Uji Coba Drone ETLE

Kalian tidak perlu melakukan perawatan yang rumit seperti motor konvensional biasanya. Nah, Yoga Uta Nugraha, CEO dari Braja Elektrik motor memilikki tips merawat motor  istrik.

Menurut Uta, motor listrik harus sering dilakukan pengecasan. Jangan sampai pemilik tidak mengecas motornya selama berhari-hari.

BACA JUGA:Jadwal dan Lokasi Layanan Samsat Kelililing Polda Metro Jaya 28 Oktober 2022

BACA JUGA:Digelar Enam Hari Lagi, IMOS 2022 Hadirkan Program dan Promo Seru!

Hal itu dilakukan untuk menjaga kesehatan baterai. Agar usia pakai dari baterai motor Listrik ini bisa lebih panjang Bradsis. 

"Setelah konversi perawatan khusus yang jelas jangan lupa ngecas, seperti Handphone kalau lama dicas akan berkurang kapasitasnya."

BACA JUGA:Fadillah Arbi Siap Tampil Maksimal di Seri Pamungkas FIM JuniorGP 2022, Spanyol

BACA JUGA:Jelang IMOS 2022, AISI Optimistis Pameran Ini Hadirkan Teknologi Kendaraan Terkini

"Untuk cara pengecasan setiap saat bisa dilakukan tidak perlu menunggu habis dulu 20 persen baru dicas itu jaman dulu sekarang tinggal dicas aja," ujar Uta kepada Motorexpertz.com

Akan tetapi, jika bradsis ingin mengkonversi motor bbmnya ke listrik tidak perlu khawatir baterainya cepat rusak. Braja Elektrik Motor memiliki garansi selama satu tahun.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Sumber: motorexpertz.com